Cerpen Slice Of Life
Berikut ini merupakan kumpulan Cerpen Slice Of Life terbaru karya para sahabat cerpenmu yang telah diterbitkan, total diketemukan sebanyak 218 cerita pendek untuk kategori ini.
Untuk mencari cerita pendek (Cerpen) berdasarkan kata kunci tertentu, Kamu bisa gunakan Kotak pencarian di bawah ini!
Ikhlas Sepenuhnya
Cerpen Kiriman: Khoirunnisa | Lolos Moderasi Pada: 1 May 2023Pagi ini adalah hari minggu, terdapat beberapa gerombolan manusia yang saling berbincang dalam suatu acara, yaitu reuni SMA. Hampir 5 tahun mereka berpisah, ada yang sudah berkeluarga, bertunangan dan juga ada yang masih single. Seperti dua manusia yang saling » Baca lanjutan ceritanya...
Para Sepupu Idaman
Cerpen Kiriman: M. Falih Winardi | Lolos Moderasi Pada: 1 May 2023Tidak! Momen itu datang lagi. Momen yang paling tidak disukai seorang wibu nolep seperti Abhirama Hansensyah alias Bima. Yakni acara reuni keluarga besar. Hari ini dia harus ikut keluarganya ke acara reuni keluarga yang berlokasi di rumah Pakde Markijo, » Baca lanjutan ceritanya...
Hana in Covid Pandemic
Cerpen Kiriman: Kheiyn Nak | Lolos Moderasi Pada: 24 April 2023Hana bangun dengan kondisi kritis-lemah, letih, lesu dan mata penuh belek- lantaran semalam dia begadang. Bukan begadang ngeronda apalagi main catur di rumah Pak RT, dia begadang sebab ngerjain tugas. Tugas yang dia timbun dari seminggu yang lalu, ditambah » Baca lanjutan ceritanya...
Nona Cantik dan Tuan
Cerpen Kiriman: Liyana Ajwa Labibah | Lolos Moderasi Pada: 12 March 2023Katanya, jika sore hari tiba. Jalanan kota Bandung akan semakin ramai dibanding sebelumnya. Para Tuan dan Nona bergerombol memenuhi sepanjang jalan sambil duduk menahan kesal di dalam mobil mereka masing-masing melihat panjangnya antrean macet. Di salah satu memori indah » Baca lanjutan ceritanya...
Reuni
Cerpen Kiriman: Hana Ula | Lolos Moderasi Pada: 12 March 2023Setiap orang berbeda dan memiliki jalannya sendiri. Seperti teman dekat, meski tak sama dan berada dalam rutenya masing-masing, mereka dapat bertemu kembali. — Hujan telah turun bahkan sebelum matahari menunjukkan dirinya. Senin yang tidak biasa, pikirku. Setelah benar-benar bangun, » Baca lanjutan ceritanya...
Sendu
Cerpen Kiriman: Khoirunnisa | Lolos Moderasi Pada: 16 November 2022Hampir 1 tahun berlalu namun masih saja seorang remaja perempuan merasa hidupnya terasa sama, tidak ada yang berubah. Dia Alisa. Menginjak bangku SMP kelas akhir. Hari ini suara hujan begitu deras, menganggu pendengarannya. Begitu pula dengan pemandangan disampingnya yang » Baca lanjutan ceritanya...
Pertemuan Singkat Yang Indah
Cerpen Kiriman: Gladyta A. G. | Lolos Moderasi Pada: 31 October 2022Depok, 15 September 2022. Mekar Irma Sari, adalah nama panjangku. Biasa dipanggil Mekar atau Irma. Tapi mau dipanggil Mekar, Irma, atau Sari, aku tidak masalah. Selama masih nyambung dengan nama panjangku. Hari ini adalah hari Jum’at pukul 11 siang. » Baca lanjutan ceritanya...
Cinta Musim Ketiga
Cerpen Kiriman: Ariyani Magenta | Lolos Moderasi Pada: 27 October 2022Mentari masih berwarna kuning mendayu dayu diantara celah jendela kamarku, tentu itu membuatku semangat untuk memulai rutinitasku sebagai mahasiswi di sebuah universitas ternama di Indonesia. Tiba tiba bunyi alarmku menyentak telingaku seolah mengingatkan untuk segera beranjak dari tempat tidurku. » Baca lanjutan ceritanya...
Jeno si Playboy kakap
Cerpen Kiriman: Arbon Dioksida | Lolos Moderasi Pada: 25 October 2022Namanya Jeno. Tapi kami semua lebih suka memanggilnya si playboy. Tak terhitung sudah berapa banyak hati wanita yang dipatahkan oleh cowok sok itu. Tapi tetap saja cewek-cewek bodoh di sekolahku menaruh hati padanya. Berharap suatu saat si playboy dapat » Baca lanjutan ceritanya...
Hujan Sore Itu
Cerpen Kiriman: Wanahana | Lolos Moderasi Pada: 16 October 2022Wana duduk sendirian di bangtem kampus sore itu. Malas mau pulang karena hujan yang mulai mengguyur Jogja dari siang tadi belum juga reda. Dengan rok*k di tangan kanannya, cowok itu menatap lurus ke depan—ke selasar Gedung Soegondo tepatnya—antara melamun » Baca lanjutan ceritanya...