Broken Heart

Cerpen Karangan:
Kategori: Cerpen Patah Hati, Cerpen Persahabatan
Lolos moderasi pada: 3 November 2016

What happen? Ini cuma pencampakan konyol ternyata, rudy nggak punya hati. Kenapa dia memutuskan hubungan ini. Aku bahkan hampir mati sekarang. Aku lupa kapan terakhir aku mandi dan mungkin sekarang aku seperti mayat hidup. Karena tubuhku kurus kering. Setauku kemarin pagi aku makan. Kenapa harus aku, selama ini hubunganku denganya baik-baik saja, 2 tahun menjalin hubungan bukan hal mudah aku melupakanya. Dia memutuskanku tanpa sebab. Aku diberi tau rekan kerjaku jika rudy akan segera menikah dengan kate, sahabat dekatku, awalnya aku kaget. Aku selalu berkeluh kesah pada kate dan dia selalu mendengar dengan baik kadang memberiku masukan dia tidak marah dengan sifatku yang cerewet. Dia serigala yang berubah menjadi kelinci.

Tokk… Tokk… Tokk…
Aku malas membuka pintu toh pasti hanya daniel adik laki lakiku. Aku bosan dengan celotehanya disini aku kakaknya bukan dia.
“Kak aku tau kamu di dalam buka pintu kak ada yang ingin bertemu denganmu”
Aku nggak peduli aku malas ke luar dengan keadaan seperti ini. Bahkan aku lupa kapan terakhir menganti baju. Apa seperti ini namanya patah hati.

“Kak buka kak aku khawatir dengan keadaan kakak, dari pagi kakak belum makan.”
Anak itu belum pergi juga ya, aku tetap pada pendirianku. Aku tidak mau ke luar titik.

Tokk… Tokkk… Tokkk… Tok… Tok… Tok…
Daniel kenapa keras kepala sekali sih. Ok.. Aku akan ke luar. Aku membuka pintu mendapati daniel yang berdiri bengong.
“Pintunya nggak dikunci kak”
“Nggak”
“Terus buat apa aku teriak ngetok ngetok dari tadi. Bahkan aku pikir kakak sudah mati, awww… Kenapa kepalaku dijitak”
“Hati hati kalau ngomong”
“Kemarin aku lihat kakak cari cari pisau di bawa ke kamar lagi, aku kira kakak mau bunuh diri”
“Aku hanya ingin mengupas apel, dan merusak gaun gaun tidak berguna karena aku tidak menemukan gunting akhirnya aku memakai pisau”
“Aku tebak pasti gaun pemberian rudy, lupakan dia kak, pria bejat, bajingan itu tak pantas untukmu. Cari pria lain yang lebih mencintaimu kak”
“Sok tau, siapa yang nggak bisa move on aku bahkan sudah punya gebetan”

Bohong, aku bahkan belum melupakanya. Kenangan manis aku denganya seperti kaset rusak yang terus berputar di kepalaku. Setiap aku memejamkan mata bayangan saat kita bahagia, tertawa dan sedih. Dia sudah janji untuk tidak meninggalkan tapi dia sendiri yang mengingkari janjinya.

“Kau bilang ada yang mau bertemu denganku”
Daniel hanya menunjuk ke arah ruang tamu, aku tidak bisa melihat wajahnya. Aku turun dari tangga dan menghampiri tamuku.

Deggg..
Kate dia kesini mau apa dia apa dia ingin mengejekku.
“Ngapain lo kate kesini”
“Reyna aku mau minta maaf”
“Buat apa, kalau soal lo rebut rudy gue udah maafin lo kok jadi sekarang mending ke luar deh dari rumah gue”
“Rey… Gue bisa jelasin semuanya”
“Nggak perlu”
“Please rey”
Gue ngeroll mata gue, menghela napas lalu duduk di depan kate. “Semua udah tau kate lo rebut rudy”
“Lo inget kejadian 2 bulan yang lalu lo nyuruh gue untuk menemui rudy karena lo nggak bisa menemuinya karena daniel kecelakaan lo sayang banget sama daniel.”
Aku ingat tapi apa hubunganya dengan masalah ini.
“Gue menemui seperti yang lo minta. Gue nemuin dia dalam keadaan mabuk. Gue coba bawa dia ke apartemennya. Di perjalanan dia selalu nyeracau lo nggak perhatian lo nggak datang disaat hari jadi lo yang kedua lo selalu melupakan janji sama rudy. Dia bahkan bilang akan mutusin lo tapi gue memarahinya gue tau lo sayang banget sama dia. Waktu di apartemen gue nggak sadar kalau rudy yang mabuk memperk*sa gue. Jujur gue suka sama rudy gue tau dia milik lo. Gue selalu inget lo gue merasa bersalah sama lo. Pagi harinya gue minta supaya lupain semuanya, seakan akan nggak pernah terjadi. Tapi gue salah gue hamil rey. Dia ingin bertanggung jawab tapi gue tolak gue nggak bisa bayangin betapa hancurnya lo saat tau. Tapi gue salah, lo malah salah paham sama gue”
Kate menangis terisak, kate tidak bersalah. Disini aku seperti antagonis jika sampai membenci kate.

“Kate”
“Rey. Lo mungkin nggak percaya waktu tau lo hancur gue juga ikut hancur. Saat lo sedih gue ikut sedih. Rudy ingin menjelaskannya sama lo tapi gue melarangnya gue takut lo membenci gue dan pergi ninggalin persahabatan kita”
“Gue minta maaf kate gue egois gue nggak tau semua masalah yang lo hadapi. Bahkan kalau gue di posisi lo nggak akan setegar lo”
“Gue minta maaf rey”
“Please kate, sejak kapan lo suka sama rudy”
“Smp” itu 10 tahun yang lalu, kate pantas mendapatkan rudy. Inilah takdir cinta. Pada akhirnya cinta selalu tau arah jalan pulang. Cinta kembali ke tempatnya.

Kate menyodorkanku undangan berwarna pink. Aku menangis dia akan menikah.
“Dateng ya kate, gue sangat berharap lo buat dateng”
“Gue akan dateng ke pernikahan lo, masa temennya nikah gue nggak dateng. Gue nggak sabar bertemu sama keponakan gue. Gue bakal dipanggil unty menyenangkan pasti”
“Kapan nyusul nih”
“Secepatnya”
Aku dan kare tertawa bersama, aku harap kita selalu begini kate.

Aku akan berusaha melupakan rudy, aku sadar aku sering meninggalkan janji denganya. Pekerjaanku selalu tidak bisa kutinggalkan. Sebagai sekretaris ceo aku harus disiplin dan disitulah aku mengacuhkan rudy. Cinta selalu tau kemana arah jalan pulang. Aku menjalin asmara dan patah hati. Bukankah patah hati resiko yang nyata. No broken heart.

ADVERTISEMENT

Cerpen Karangan: Lilix Purwanti
Facebook: Lilix Breslien
Holla… Hello readers, thanks udah baca. fyi gue 19 tahun. pertama kali buat cerpen. bisa kunjungi blog on wattpad. www.wattpad.com/user/lilikpurwanti6

Cerpen Broken Heart merupakan cerita pendek karangan , kamu dapat mengunjungi halaman khusus penulisnya untuk membaca cerpen cerpen terbaru buatannya.

"Kamu suka cerpen ini?, Share donk ke temanmu!"

WhatsApp


" Baca Juga Cerpen Lainnya! "


Senyap Untukmu

Oleh:
Kriiinggg… Kriiinggg… Gubrak! Aku melempar jam berisik itu sekuat tenagaku. Sungguh aku masih ingin terlelap, menghabiskan sisa mimpi semalam. Tapi belum saja genap lima menit aku tenggelam lagi, suara

Niko, si Boneka Kucing Cina

Oleh:
“Selamat datang, selamat datang!” Suara boneka kucing cina yang baru saja dibeli Mama berbunyi riang. Boneka kucing cina ini berbeda dari yang lain karena dapat mengeluarkan suara. Mama menaruhnya

Operasi Outlone (Part 1)

Oleh:
Ia di sana, menatapnya penuh kasih sayang, jaket hijau dan jeans biru yang dipakainya menambah kesan tomboi. Ia begitu tinggi hingga Tasim selalu mendongak ke atas setiap kali berbicara

Sama Sama Suka

Oleh:
Nama ku erika cerita itu diawali saat aku naik ke kelas 3 smp waktu aku pertama masuk ke kelas baruku. Aku duduk bersama sahabat dekat ku sebut saja dia

“Hai!, Apa Kamu Suka Bikin Cerpen Juga?”
"Kalau iya... jangan lupa buat mengirim cerpen cerpen hasil karyamu ke kita ya!, melalui halaman yang sudah kita sediakan di sini. Puluhan ribu penulis cerpen dari seluruh Indonesia sudah ikut meramaikan cerpenmu.com loh, bagaimana dengan kamu?"

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *