Ajang Rahmat

Kumpulan cerpen karangan "Ajang Rahmat" , Total diketemukan sebanyak 12 cerita pendek

Untuk mencari cerita pendek (Cerpen) berdasarkan kata kunci tertentu, Kamu bisa gunakan Kotak pencarian di bawah ini!

MyCerpen 7: Alien Banci Tulen

Cerpen Kiriman: | Lolos Moderasi Pada: 10 May 2015
“Serius kau tidak akan ikut Jang?” “Tidak Ji. Aku sudah harus pulang!” “Wah! Padahal ini terakhir lo!” “Tenang aja. Masih ada Reunian kan?” “Ya udah. Hati-hati aja Jang!” Aku pun pergi meninggalkan pesta kelulusan itu. Pergi disaat pesta besarnya » Baca lanjutan ceritanya...

MyCerpen 6: Mayat Selera Rakyat

Cerpen Kiriman: | Lolos Moderasi Pada: 10 June 2013
Gak indah banget rasanya… Liburan selama dua bulan, tapi tak banyak berkesan selama minggu pertama ini. Walaupun kenyataannya belum ada kepastian Aku bakal Lulus atau tidak, tapi masa sih waktu yang panjang ini hanya terbuang, dan terpakai oleh Hal-hal » Baca lanjutan ceritanya...

Under The Osaka Sky

Cerpen Kiriman: | Lolos Moderasi Pada: 25 April 2013
“Klik, Cekeeetttt, Jeblog…” pintu kamarku terbuka. Spontan aku terbangun dari ranjang, padahal mataku baru saja mau memasuki alam mimpi. Dan lagi-lagi itu Yuuna, dia kembali mengganggu malam indahku. “Bisakah kau lebih sopan ketika masuk kekamarku, aku baru saja mau » Baca lanjutan ceritanya...

MyCerpen 5: Mampir Kerumah Vampire

Cerpen Kiriman: | Lolos Moderasi Pada: 25 April 2013
Aku dan ayahku baru saja pulang dari pemakaman saat itu. Beberapa saat handphoneku mengeluarkan bunyi, dan ada nama dia berusaha memanggilku. Langsung saja kutekan tombol jawab. “Haloo… Dev?” sapaku padanya Dia diam tak berkata apapun di seberang sana. Aku » Baca lanjutan ceritanya...

MyCerpen 4: Hantu Sepatu Baru

Cerpen Kiriman: | Lolos Moderasi Pada: 6 March 2013
Hanya duduk sendiri dan tenggelam dalam buku Sastra, yang membuatku semakin ngantuk. Malam minggu yang cukup membosankan, tidak seperti malam-malam sebelumnya. Karena malam ini Aku tidak datang mengapeli Devi kerumahnya. Alasannya, waktu harus banyak Aku pakai untuk belajar dan » Baca lanjutan ceritanya...

Bunglon Hitam Putih 4: Galau Level 7

Cerpen Kiriman: | Lolos Moderasi Pada: 6 March 2013
“Tok… Tok… Tok… Nnngngg… Cekiitt… Jebloggg…” Suara pintu itu terdengar. Seseorang berparas cantik menginjak lantai kala itu, mata birunya jelas tersorot cahaya matahari. Selanjutnya dia masuk kekamar Rizky dan duduk disamping Rizky yang sedang terbaring. Tangannya yang begitu lembut, » Baca lanjutan ceritanya...

MyCerpen 3: Zombie Janda Mati

Cerpen Kiriman: | Lolos Moderasi Pada: 21 December 2012
Merinding bercampur haru, mendengar cerita pacarku malam ini. Devi bercerita sampai larut malam habis. Gak tau kenapa? Malam minggu kali ini, gak seromantis malam mingguan sebelumnya, lebih angker, kejam, dan rapuh rasanya… Devi curhat tentang sesosok guru berstatus janda » Baca lanjutan ceritanya...

Bunglon Hitam Putih 2: Selingkuh Itu Halal Kok!!!

Cerpen Kiriman: | Lolos Moderasi Pada: 30 November 2012
“Dodudu, Cuit… Cuit… Tu… Kukuku, Ruyuk… Ohok-ohok, Hoeekkk…” Suara kicauan burung yang merdu dan suara ayam berkokok yang sedang batuk, menggambarkan suasana pagi yang khas di kota Sumedang. Walaupun kayaknya langit masih redup banget, sepertinya matahari masih mengantuk, soalnya » Baca lanjutan ceritanya...

MyCerpen 2: Rumah Tua Bawa Petaka

Cerpen Kiriman: | Lolos Moderasi Pada: 21 October 2012
Gak kerasa, sekarang udah 2 tahun lebih dari kematianya Erin. Dilain sisi aku gak akan pernah bisa ngelupain semua hal tentang Erin, namun nyatanya, dikelas 3 SMK ini aku sudah punya pacar, dan udah kejalin cukup lama. Namanya Devi, » Baca lanjutan ceritanya...
Cerpen Sebelumnya »